Ini Barang-Barang “Made In Israel”Yang Gentayangan Di Indonesia
N
ilai impor barang dari Israel ke
Indonesia pada tahun 2015 naik drastis. Menurut data BPS,
kenaikannya mencapai 500 persen dibandingkan tahun 2014.
Berikut ini barang-barang “made in Israel”
yang beredar di Indonesia seperti disarikan situs Merdeka:
1. Kurma
|
Untuk mengetahui barang-barang dari
Israel, kode barcode yang berawalan 729 pastilah berasal dari
Isarel. Namun tidak semua barang dari Israel menggunakan kode
barcode 729 karena jika ia bekerja sama dengan negara lainnya,
ia bisa menggunakan kode barcode negara itu. [Ibnu
K/Tarbiyah.net]
SHARE !