Doa
Mensyukuri Nikmat
Doa
Sujud Syukur:
اللهُمَّ لَكَ الْحَمْدُ شُكْرًا
ALLOHUMMA
LAKAL_HAMDU SYUKRON
Ya Alloh hanya kepadaMu segala puji dengan benar-benar bersyukur
Ya Alloh hanya kepadaMu segala puji dengan benar-benar bersyukur
وَلَكَ الْمَنُّ فَضْلاً
WALAKALMANNU
FADL_LAN
Dan hanya kepadaMu seluruh anugrah dan keutamaan
Syukur Nikmat dan ke-2 orang tua 01
Dan hanya kepadaMu seluruh anugrah dan keutamaan
Syukur Nikmat dan ke-2 orang tua 01
رَبِّ أَوْزِعْنِيْ أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ
ROBBI AUZI'NII AN
ASYKURO NI'MATAKALLATII AN'AMTA 'ALAYYA
Ya Tuhanku, berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri ni`mat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku
Ya Tuhanku, berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri ni`mat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku
وَعَلَى وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحاً تَرْضَاهُ
WA'ALAA WAALIDAYYA WA
AN A'MALA SHOOLIHAN TARDLOOHU
dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridloi
dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridloi
وَأَدْخِلْنِيْ بِرَحْمَتِكَ فِيْ عِبَادِكَ الصَّالِحِينَ
WA
ADKHILNII BIRO_HMATIKA FII 'IBAADAKASH SHOOLI_HIIN
; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh".
(Q.S An-Naml juz;19 ayat;19surat ;27)
; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh".
(Q.S An-Naml juz;19 ayat;19
Doa
syukur nikmat dan ke-2 orang tua 02
رَبِّ أَوْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ
ROBBI
AUZI'NI AN ASYKURO NI'MATAKAL LATII AN'AMTA 'ALAYYA
"Ya Tuhanku, berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri ni`mat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku
"Ya Tuhanku, berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri ni`mat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku
وَعَلَى وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحاً تَرْضَاهُ
WA'ALAA WAALIDAYYA WA
AN A'MALA SHOOLIHAN TARDLOOHU
dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridloi
dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridloi
وَأَصْلِحْ لِيْ فِيْ ذُرِّيَّتِيْ
WA'ASHLI_H LII FII
DZURRIYYATII
Dan berilah kebaikan kepadaku dengan (memberi kebaikan) kepada anak cucuku
Dan berilah kebaikan kepadaku dengan (memberi kebaikan) kepada anak cucuku
إِنِّيْ تُبْتُ إِلَيْكَ وَإِنِّيْ مِنَ الْمُسْلِمِينَ
INNII TUBTU ILAIKA WA
INNII MINAL MUSLIMIIN
Sesungguhnya aku bertaubat kepada Engkau dan sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang berserah diri
(QS. Al-A_hqoof, j;26 a;15 s;46)
Sesungguhnya aku bertaubat kepada Engkau dan sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang berserah diri
(QS. Al-A_hqoof, j;26 a;15 s;46)
Doa
Ayat-ayat Obat
AYAT-AYAT
OBAT = أيات الشفاء
بسم الله الرحمن الرحيم
_.وَنُنَزِّلُ مِنَ الْقُرْآنِ مَاهُوَ شِفَاءٌ وَرَحْمَةٌ لِلْمُؤْمِنِيْنَ
_.وَيَشْفِ صُدُوْرَ قَوْمٍ مُؤْمِنِيْنَ
-.وَشِفَاءٌ لِمَا فِي الصُّدُوْرِ
-.قُلْ هُوَ لِلَّذِيْنَ آمَنُوْاهُدًى وَشِفَاء
-.وَإِذَامَرِضْتُ وَهُوَ يَشْفِيْنِ
-.فِيْهِ شِفَاءٌ لِلنَّاسِ
"Dan Kami
turunkan dengan berangsur-angsur dari Al-Qur’an ayat-ayat suci
yang menjadi obat penawar dan rahmat bagi orang-orang yang beriman."
"Dan Dia mengobati hati-hati orang-orang yang beriman."
"Dan Al-Qur’an menjadi penawar bagi penyakit-penyakit batin yang ada di
dalam dada-dada kamu."
Katakanlah (wahai Muhammad): bahwa Al-Qur’an itu menjadi cahaya
petunjuk serta obat penawar bagi orang-orang yang beriman."
"Dan apabila aku (Nabi Ibrahim as) sakit, maka Dialah yang
menyembuhkan penyakitku."
"Yang mengandung obat penawar bagi manusia dari perbagai
yang menjadi obat penawar dan rahmat bagi orang-orang yang beriman."
"Dan Dia mengobati hati-hati orang-orang yang beriman."
"Dan Al-Qur’an menjadi penawar bagi penyakit-penyakit batin yang ada di
dalam dada-dada kamu."
Katakanlah (wahai Muhammad): bahwa Al-Qur’an itu menjadi cahaya
petunjuk serta obat penawar bagi orang-orang yang beriman."
"Dan apabila aku (Nabi Ibrahim as) sakit, maka Dialah yang
menyembuhkan penyakitku."
"Yang mengandung obat penawar bagi manusia dari perbagai
Doa
Kebaikan Dunia dan Akhirat
KEBAIKAN DUNIA
AKHIRAT
رَبَّنَا آتِنَا فِي الدُّنْيَا حَسَنَةً,
ROBBANAA AATINAA
FIDDUN-YAA _HASANAH
"Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia
"Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia
وَفِي اْلآخِرَةِ حَسَنَةً,
WAFIL-AAKHIROTI
_HASANAH
"Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di akhirat
"Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di akhirat
وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ
WAQINAA ‘ADZAABANNAAR
dan
peliharalah kami dari siksa neraka".
سورةالبقرة ﴿٢٠١﴾
(QS. Al-Baqoroh j;2
a;201 s;2).
Doa
Agar diberi Kemudahan
رب اشرح لي صدري ويسرلي أمري واحلل عقدة من لساني يفقهوا قولى
"O Allah Explain to chest me, and I gampangkanlah affairs, and the vertices of the solutions they can understand the tongue I"
اللهم لا سهل إلا ما جعلته سهلا وأنت تجعل الحزن إذا شئت سهلا
"O
Allah, do not adak trouble unless you make it a business that has been hard and
you make a variety of distress so easy, if engkang want trouble"
رب اشرح لي صدري ويسرلي أمري واحلل عقدة من لساني يفقهوا قولى
"Ya Alloh Jelaskan kepada dada aku, dan gampangkanlah segala urusan aku, dan simpul dari solusi mereka dapat memahami lidah aku"
اللهم لا سهل إلا ما جعلته سهلا وأنت تجعل الحزن إذا شئت سهلا
"Ya Alloh tidak adak kesusahan kecuali urusan yang telah engkau jadikannya susah dan engkau jadikan berbagai kesusahan jadi kemudahan, jika engkang menginginkannya"
Dari
Anas bin Malik, beliau berkata bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam
bersabda,
اللَّهُمَّ
لاَ سَهْلَ إِلاَّ مَا جَعَلْتَهُ سَهْلاً وَأَنْتَ
تَجْعَلُ
الحَزْنَ
إِذَا
شِئْتَ
سَهْلاً
“Allahumma laa sahla illa maa ja’altahu
sahlaa, wa anta taj’alul hazna idza syi’ta sahlaa”
[artinya: Ya Allah, tidak ada kemudahan
kecuali yang Engkau buat mudah. Dan engkau menjadikan kesedihan (kesulitan),
jika Engkau kehendaki pasti akan menjadi mudah].
Doa Ketimpa Musibah
DOA TERTIMPA MUSIBAH
إِنَّا لِلّهِ وَإِنَّـا إِلَيْهِ رَاجِعونَ
"Innaa lillaahi
wa innaaa ilaihi rooji`uun"
Sesunguhnya
kami adalah kepunyaan Alloh, dan sesunguhnya hanya kepadaNya lah kami
semua(akan) kembali.
سورةالبقرة ﴿١٥٦ ﴾
(QS. Al Baqoroh j;2
a;156 s;2)
Doa
Ketika Bercermin
DOA
BERCERMIN
اَلْحَمْدُ ِلله
AL_HAMDU LILLAH,
Segala puji hanya milik Alloh
Segala puji hanya milik Alloh
اَللَّهُمَّ كَمَا حَسَّنْتَ خَلْقِيْ
ALLOHUMMA
KAMAA _HASSANTA KHOLQI
Ya Alloh, sebagaimana Engkau memberiku rupa yang baik.
Ya Alloh, sebagaimana Engkau memberiku rupa yang baik.
فَحَسِّنْ خُلُقِيْ.
FA_HASSIN
KHULUQI.
maka jadikanlah padaku akhlaq yang baik
maka jadikanlah padaku akhlaq yang baik
رواه ابن السنى
(HR.
Ibnu As-Sunni)
الأذكار ص 270
AL-ADZKAAR AN-NAWAWY
Halaman 270
Doa
Ketika Bersin dan Mendengarnya
Do'a
Ketika Bersin dan yang mendengarnya
ORANG YANG BERSIN:
ORANG YANG BERSIN:
اَلْحَمْدُ ِلله ;
ALHAMDULILLAH,
Segala Puji hanya milik Alloh
ORANG YANG MENDENGARKAN:
Segala Puji hanya milik Alloh
ORANG YANG MENDENGARKAN:
يَرْحَمُكَ الله :
YAR_HAMUKALLOH
Semoga Alloh mengasihimu
ORANG YANG BERSIN
Semoga Alloh mengasihimu
ORANG YANG BERSIN
يَهْدِيكُمُ اللهُ وَيُصْلِحُ بَالَكُمْْ :
YAHDIKUMULLOH WA
YUSHL_IHU BAALAKUM
Semoga Alloh memberi hidayah padamu dan memperbaiki urusanmu.
HR. At-Turmudzi 2665
Semoga Alloh memberi hidayah padamu dan memperbaiki urusanmu.
HR. At-Turmudzi 2665
Doa
Melihat Keindahan
Do'a melihat
Keindahan
اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِى بِنِعْمَتِهِ تَتِمُّ الصَّالِحَاتُ
AL_HAMDU LILLAHIL
LADZII BINI'MATIHI TATIMMUSH SHOOLI_HAAT
Segala
puji bagi Alloh yang dengan ni'matNya bisa sempurna segala kebajikan.
رواه إبن ماجه3793
(HR. Ibnu Majah
no.3793)
Doa
Melihat Kejelekan
Do'a melihat
Kejelekan
اَلْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ
AL_HAMDU LILLAHI 'ALA KULLI_HAAL
Segala
puji bagi Alloh pada setiap keadaan
رواه إبن ماجه3793
(HR. Ibnu Majah
no.3793)
Doa
Bertamu Sesama Muslim
Bertemu Sesama Muslim
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُالله وَبَرَكاَتُهُ
ASSALAAMU'ALAIKUM WARO_HMATULLOHI WABAROKAATUH
semoga keselamatan, rohmat dan barokah Alloh tetap atas kalian semua
HADITS RIWAYAT (HR) : ABU DAWUD NO.4521
ACHMAD NO.19101
AT-TURMIDZY NO.2613
AD-DAARIMY NO.2526
Jawaban:
وَعَلَيْكُمُ السَّلاَمُ وَرَحْمَةُالله وَبَرَكاَتُهُ
WA'ALAIKUMUS-SALAAM,
WARO_HMATULLOHI WABAROKAATUH
semoga tetap bagi kalian keselamatan, rohmat serta barokah Alloh.
(kitab AL-ADZKAAR AN-NAWAWY halaman 217-218)
semoga tetap bagi kalian keselamatan, rohmat serta barokah Alloh.
(kitab AL-ADZKAAR AN-NAWAWY halaman 217-218)